Pada hari selasa 28 Mei 2024, Kelurahan Kutoarjo melaksanakan kegiatan pengukuran tanah milik KAI. kegiatan pengukuran tanah ini dilakukan tidak hanya oleh pihak Kelurahan Kutoarjo saja, namun ada dari pihak lainnya juga.
Di tengah kesibukannya bapak Suhar, SE.,M.A.P. selaku Lurah dari Kelurahan Kutoarjo pun juga turut serta dalam pelaksanaan kegiatan pengukuran tanah milik KAI.